buku
Image and video hosting by TinyPic

Pengobatan Penyakit Diabetis/Kencing Manis


      Diabetis di sebut juga dengan penyakit gula atau kencing manis ialah penyakit yang mengakibatkan kelemahan bagi penderitanya, bahkan memungkinkan penderita tidak mempunyai keturunan. tanda-tanda dari penyakit diabetis ini adalah badan lemah, mengantuk, badan terasa pegal, buang air seni tidak encer, kalau luka sulit sembuh. Anjuran bagi penderita penyakit diabetis
1.    Pantangan makan-makanan gula, daging, garm, minum-minuman yang beralkohol.
2.    Olahraga ringan yang teratur.
3.    Makanan yang benyak mengandung sayur-sayuran
Pengobatannya:
1.    Ambillah daun salam secukupnya, cucilah dengan air bersih, kemudian rebus sampai mendidih, saringlah dengan kain bila sudah dingin dapat diminum pagi dan sore.
2.    Ambillah terong jawa pakailah untuk lalapan dengan nasi. Makanlah setiap pagi dan sore.
3.    Biji mauni dikeringkan dan di goring tanpa minyak lalu tumbuklah halus-halus, bubuknya dapat dibuat minuman sebagai ganti kopi. Minum pagi dan sore secara teratur
4.    Petai cina (kemetir/melandingan) bijinya yang masih muda dapat dipakai sebagai lalapan makanan. Makanlah siang dan sore hari sampai sembuh.
5.    Kentang direbus air kemudian di tambahkan sedikit garam, setelah masak dapat dimakan sebagai gantinya nasi. Lakukan berulang-ulang.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Pengobatan Penyakit Diabetis/Kencing Manis. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://zulbook.blogspot.com/2012/10/pengobatan-penyakit-diabetiskencing.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Friday 19 October 2012

Belum ada komentar untuk "Pengobatan Penyakit Diabetis/Kencing Manis"

Post a Comment